Friday, March 03, 2006

Paska Kartun Nabi Muhammad Saw, Muslim Denmark Masih Dipinggirkan

Eramuslim.com

Menyusul krisis kartun Nabi Muhammad Saw yang memicu kemarahan umat Islam terhadap Denmark, negara itu rencananya akan mengadakan konferensi tentang Islam dan Barat pada 8-10 Maret nanti, atas kerjasama antara kementerian luar negeri Denmark dan Danish Institute for International Studies.

Denmark sudah melayangkan undangan pada ulama Muslim terkemuka Syeikh Yusuf Qardhawi dalam kapasitasnya sebagai Ketua International Union of Muslim Scholars (IUMS) untuk datang dalamkonferensi tersebut.

"Kami menunggu partisipasi Qardhawi dalam konferensi yang ditujukan untuk membangun kepercayaan dunia Islam pada Denmark setelah peristiwa kartun itu," kata kordinator umum konferensi pada Islamonline disela-sela acara konferensi Aliansi Peradaban di Doha, Qatar.
"Ada 1,4 milyar umat Islam di dunia dan mereka punya pandangan yang berbeda-beda untuk menyelesaikan krisis. saya mengundang Syeikh ke konferensi ini. Saya menunggu untuk.... baca selanjutnya klik disini

No comments: